DPD ALFI/ILFA Siap Dukung Kegiatan Ekpor Jatim
Foto: Jajaran ALFI/ILFA Jatim berfoto bersama di sela Festival Ekspor 2024 di Surabaya, Rabu (7/8/2024). Surabaya – Jajaran DPW Gabungan Forwarder & Ekspedisi Seluruh Indonesia / Indonesian Forwarders Association (ALFI/ILFA) Jawa Timur menyatakan kesiapannya untuk mendukung suksesnya kegiatan ekspor di Pulau Jawa bagian timur. “DPW ALFI Jatim siap mendukung suksesnya Festival Ekspor 2024, bersama-sama mewujudkan […]